1. Pengertian
pekerjan dasar survei adalah pekerjaan mengukur tanah dan pemetaan yang meliputi pengambilan data-data dari lapangan lalu diproses hingga menjadi peta, atau sebaliknya. Pengukuran dibagi bagi diantaranya pengukuran mendatar dari titik titik yang terletak diatas permukaaan bumi , dan pengukuran tegak guna mendapatkan beda tinggi antara titik titik yang diukur diatas permukaan bumi yang tidak beraturan ,yang pada akhirnya dapat digambar diatas bidang datar (Peta),
2. Tujuan
- Menentukan bentuk atau relief permukaan tanah beserta luasnya
· - Menentukan
letak ketinggian (elevasi) segala sesuatu yang berbeda diatas atau
dibawah suatu bidang yang berpedoman pada bidang permukaan air laut
tenang
· - Menentukan posisi sembarang bentuk yang berbeda diatas permukaan bumi
· - Menentukan
panjang, arah dan posisi dari suatu garisyang terdapat diatas permukaan
bumi yang merupakan batas dari suatu arealtertentu.
3
33. Kegunaan
PPengukuran untuk pembuatan peta
PPengukuran untuk mencari luas tanah
Pengukuran untuk merencanakan bangunan
PPengukuran untuk mengetahui beda tinggi tanah
Komentar
Posting Komentar